Performa IHSG Terburuk ke-5 di Dunia

Oleh Issa Almawadi - korporat.com
13 Juni 2024 07:16 WIB
Dokumen Fakta.com/Adelia Bayumurti
Place your ads here

KORPORAT.COM, Jakarta - Penurunan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG), masih berlanjut. Menutup perdagangan Rabu (12/6/2024), IHSG kembali terperosok ke level terendahnya di tahun berjalan.

IHSG berada di level 6.850,09 atau turun 0,08% dari hari sebelumnya. Atas catatan itu, akumulasi penurunan IHSG menjadi 5,81% secara year to date.

Performa itu pun membuat performa IHSG menjadi yang terburuk ke-5 di dunia. Bagaimana dengan indeks saham negara lainnya?

Bagikan:

Data

Komentar (0)

Login to comment on this news

Updates

Popular

Place your ads here
Data
Pointer
Interaktif
Program
Jobs
//